Breaking

Rabu, 15 Maret 2023

Tips-Tips Membeli Laptop Sesuai Kebutuhan

 Tips-Tips Membeli Laptop Sesuai Kebutuhan




 Laptop saat ini menjadi alat yang sangat dibutuhkan berbagai kalangan dari mulai untuk sekolah maupun untuk bekerja. Sebelum membeli laptop ada baiknya melihat terlebih dahulu apa kebutuhan kita, sehingga kita bisa membeli Laptop sesuai dengan kebutuhan. Berikut tips-tips dalam memilih laptop sesuai kebutuhan.

1.     Processor

Processor ini adalah otak dari computer, dimana data yang masuk akan diproses di processor. Terdapat 2 brand besar processor yaitu AMD dan Intel. Untuk spesifikasi processor intel saat ini yang terendah untuk digunakan adalah intel Celeron, intel Pentium sudah jarang digunakan karena kecepatan pemrosesnya yang kurang.

Pemilihan processor ini juga harus di terapkaan saat akan membeli laptop, jika hanya untuk tugas-tugas sekolah yang memerlukan pengolahan kata, presentasi ataupun excel, menggunakan laptop dengan processor intel Celeron pun sudah bisa namun jika digunakan untuk kegiatan atau pekerjaan yang cukup berat seperti editing video, gambar, animasi, pemrogaman ataupun gaming yang membutuhkan pemrosesan cepat.

Disarankan untuk menggunakan spek processor yang tinggi seperti intel Core I5, core i7 dan Core i9, core i9 ini memberikan performa yang sempurna dan untuk yang menengah bisa menggunakan core i3. Untuk processor jenis AMD sendiri juga bisa menjadi pilihan karena performa yang ditawarkan hamper sama.

2.     Ram (Random Access Memory)

Yang kedua yaitu RAM, RAM ini akan mempengaruhi kecepatan pada laptop. Saat laptop membuka atau menjalankan banyak aplikasi RAM akan mengambil peran disini.

Jika kapasitas RAM besar maka proses pada laptop juga akan ringan walau membuka banyak aplikasi namun sebaliknya, jika kapasitas RAM kecil saat membuka beberapa aplikasi yang berukuran atau memakan memori besar laptop akan jadi lemot.

Contoh saat editing video ataupun membuka aplikasi-aplikasi multimedia yang biasanya membutuhkan kapasitas memori yang cukup besar. Namun jika untuk aplikasi standar entry-data maka ram 2 Gb cukup baik.

3.     Jenis VGA

VGA ini juga sama pentingnya, namun juga tergantung kebutuhan. Untuk bebrapa apilkasi desain grafis dan editing multimedia membutuhkan spesifikasi VGA yang tinggi seperti aplikasi Autocad, Adobe Premier dsb membutuhkan computer dengan VGA Card dengan GPU (Graphic Processing Unit) contohnya yaitu untuk seri intel yaitu Nvidia Quadro.

4.     Baterai

Sumber daya laptop adalah listrik yang disimpan dalam baterai, rata-rata daya tahan baterai laptop adalah 6-8 jam namun juga tergantung dengan pemakain juga.

Untuk itu sebelum membli laptop harus melihat kapasitas baterai.

5.     Konektivitas

Konektivitas disini serti port-port pada laptop yang akan menghubungkan ke perangkat pendukung seperti port HDMI, port USB, Port LAN. Untuk saat ini port USB 3 (USB versi 3) yang digunakan untuk menggantikan port VGA.

Beberapa laptop tidak memiliki port usb 3 akan kesusahan saat menyambungkan ke LCD yang sudah tidak lagi menggunakan kabel HDMI. Maka sebaiknya pilih yang mempunyai port lengkap. Begitupun dengan konektivitas wifi

6.     Ukuran Laptop

Untuk yang menyukai style simple tidak repot saat membawa disarankan untuk memilih notebook dengan ukuran yang lebih kecil dibanding laptop.

Namun untuk yang tidak suka saat menatap layer yang kecil, seperti kurang puas saat digunakan menonton film ataupun saat digunakan bekerja, maka dapat memilih laptop dengan ukuran layer 14 inch.

Dan tentunya memlih laptop yang bebannya ringan agar bisa dibawa dengan mudah.

7.     Kapasitas Hardisk

Hardisk digunakan sebagai penyimpanan data termasuk juga untuk menyimpan system operasi. Dimana nantinya hardisk akan dipartisi menjadi beberapa bagian untuk system operasi dan data-data pribadi.

Jadi perlu untuk memilih hardisk yang sekiranya mempunyai kapasitas besar, untuk saat ini hardisk dengan kapasitas yang cukup besar yaitu 1 tera sudah banyak digunakan dan beredar dipasaran.

Dengan menggunakan hardisk yang memliliki kapasitas besar, maka data yang dapat disimpan juga semakin banyak.

 

INFO LEBIH LANJUT

🟢 081359304039

🟣 @lkpfitrialbaasitu

🔵 Komputer Kursus Madiun Fitri Al Baasitu

🔴 LKP FITRI AL BAASITU

🌐 www.fitrialbaasitu.com

🔴  WEBSITE

🏠 JL. GRAHA MANIS NO 4-6 PERUM 2 MANISREJO, TAMAN, KOTAMADIUN 

kursus komputer madiun, kursus desain grafis madiun, fitri al baasitu, kursus prakerja madiun fitri al baasitu, kursus murah di madiun, kursus desain grafis madiun, kursus dan pelatihan autocad madiun, promo digital marketing madiun, kursus digital marketing madiun, kursus paket murah madiun, kursus akuntansi di madiun, kursus akuntansi murah, kursus corel di madiun, lembaga dan pelatihan di madiun, kartu prakerja di madiun, kursus komputer, lembaga pendidikan komputer, kursus komputer terdekat, les komputer terdekat, tempat kursus komputer terdekat, belajar bahasa pemrograman, kursus komputer bersertifikat terdekat, les komputer, biaya kursus komputer, kursus microsoft office, pelatihan komputer, kursus komputer online, fitri al baasitu, belajar bahasa pemrograman dasar, kursus excel bersertifikat, kursus komputer bersertifikat, kursus microsoft office bersertifikat, kursus komputer online bersertifikat, kursus komputer di solo, tempat kursus komputer, fitri al baasitu pelatihan prakerja, lembaga kursus komputer, kursus jaringan komputer, pelatihan microsoft office bersertifikat, kursus it online, harga kursus komputer bersertifikat, kursus komputer murah, biaya kursus komputer terdekat, belajar komputer online, kursus teknisi komputer, biaya kursus komputer 2023, harga kursus komputer, kursus komputer terbaik, pelatihan excel bersertifikat, biaya les komputer per bulan, belajar bahasa komputer, kelas komputer online, kursus komputer untuk pemula, biaya les komputer, kursus komputer administrasi perkantoran, les privat komputer, kursus komputer tanggul, harga les komputer, kursus teknik informatika, les komputer online, biaya kursus komputer 2021, kursus komputer solo, privat komputer, pelatihan komputer online, lpkii, kursus komputer microsoft office, pelatihan komputer bersertifikat, kursus bahasa pemrograman, kursus komputer kudus, paket kursus komputer, kursus online microsoft office, adhitama kursus komputer, bimbel komputer, kursus merakit komputer, kursus autocad online bersertifikat, kursus komputer akuntansi, biaya kursus komputer di solocom, bimbel komputer terdekat, kursus microsoft office terdekat, kursus bordir komputer, kursus komputer excel, biaya kursus microsoft office, kursus jaringan komputer online, biaya kursus service laptop, kursus teknisi komputer online, kursus jaringan, kursus laptop terdekat, khursus komputer, pelatihan teknisi komputer, kursus komputer perkantoran, belajar teknisi komputer, kursus komputer di kebon jeruk, program kursus komputer, les komputer bersertifikat, kursus algoritma pemrograman, biaya kursus it, kursus komputer cilegon, kursus service komputer, les coding terdekat, kursus komputer desain grafis, biaya les komputer privat, kursus komputer di sleman, kursus myob, kursus private komputer, pendaftaran kursus komputer, kursus komputer di cilegon, les excel terdekat, biaya privat komputer, kursus hardware komputer, kursus komputer 2023, kursus belajar komputer, kursus komputer ms office, kursus ilmu komputer, mediakita kursus komputer, kursus word

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

KURSUS KOMPUTER MADIUN | FITRI Al-BAASITU | KURSUS DI MADIUN

Post Top Ad

Your Ad Spot

Pages